Nomor Darurat Bandung yang Harus Disimpan dan Diingat Warga

Nomor darurat Bandung bisa dilihat ditulisan ini. Satu di antaranya adalah nomor tunggal darurat 112.

Nomor tunggal panggilan darurat 112 merupakan nomor darurat Bandung untuk memudahkan masyarakat dalam menghadapi kondisi kegawatdaruratan.

Adapun layanan darurat yang dilayani melalui 112 adalah menerima dan menindaklanjuti laporan masyarakat terkait kebakaran, tindak kriminal, kecelakaan, kebutuhan ambulans, dan penanganan kesehatan yang gawat darurat.

Nomor darurat Bandung lainnya adalah nomor 110. Warga bisa menghubungi nomor tersebut bila membutuhkan bantuan polisi.

Adapun untuk bantuan kesehatan yang darurat, warga bisa menghubungi nomor 118/119.

Bila ingin mengetahui nomor telepon, PT Telkom menydiakan nomor 108 untuk bisa dihubungi warga.

Nah, kalau nomor ini penting buat warga yang kendaraannya mogok di jalan tol.

Jadi jangan panik ketika mobil mogok di tol tinggal hubungi saja nomor (021)-80880123, 80883210 untuk menghubungi Jasa Marga.

Di Bawah ini Nomor Darurat Bandung

Pemadam Kebakaran
Dinas Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Kota Bandung (022) 7207113

Ambulans
Ambulans 118

PMI
PMI Daerah Jawa Barat cabang Kota Bandung (022) 2500095

Informasi untuk Pelayanan Transfusi Darah (022) 4207051, 4207052

Siaga P3K dan Pelayanan Bencana (022) 4213858

Cabang Kabupaten Bandung di Soreang (022) 5891313

Call Center PLN
Call Center PLN 123

Polisi
Polisi 112
Polda Jabar (Komando Kendali Komunikasi dan Informasi) (022) 7800166, 7804777

Polrestabes Bandung (022) 4203500, 4244444

Polres Kota Cimahi (022) 6652095, 6640444

Layanan Informasi Polres Kota Cimahi Via SMS (022) 085624323888

Sentral Pelayanan Kepolisian (SPK) Polres Bandung (022) 85871965

Pelayanan Telkom

Call Center Telkom  147

Pengaduan Gangguan Telepon  117

Informasi Tagihan Telepon 109.

Nomor Telepon Rumah Sakit

  • RSUP Hasan Sadikin
    Jl. Pasteur No. 38 Bandung (022) 2034953, 55
    – Instalasi Gawat Darurat / Emergency (022) 2551198, 2551191– Paviliun Parahyangan (022) 2031440, 2035986– Pav. Anggrek (022) 2014545, 088820006011
  • RSUD Ujungberung Kota Bandung
    Jl. Rumah Sakit No. 22 Bandung (022) 7800017, 7811794
  • RSB Astanaanyar
    Jl. Astanaanyar No. 224 Bandung (022) 5201139
  • RSU St. Borromeus
    Jl. Ir. H. Juanda No. 100 Bandung (022) 2504041
  • RSU Santo Yusuf
    Jl. Cikutra No. 7 Bandung (022) 7208172
  • RSU Muhammadiyah
    Jl. K.H. Ahmad Dahlan No. 53 Bandung (022) 7301062, 7312167
  • RSU Al Islam
    Jl. Soekarno – Hatta No. 644 Bandung (022) 7562046, 7560588
  • RSU Pindad
    Jl. Gatot Subroto No. 517 Bandung (022) 7321964
  • RSU Immanuel
    Jl. Kopo No. 161 Bandung (022) 5201139, 5201656
  • RSU Bungsu
    Jl. Veteran No. 6 Bandung (022) 4231550, 4217371
  • RSU Kebonjati
    Jl. Kebonjati No. 52 Bandung (022) 631969, 6140658
  • RS Mata Cicendo
    Jl. Cicendo No. 4 Bandung (022) 4231280, 84
  • RS Bedah Halmahera
    Jl. LLRE martadinata No. 280 Bandung (022) 4206061
  • RS Paru Dr. HA Rotinsulu
    Jl. Bukit Jarian No. 40 Bandung (022) 2034446, 2031427
  • Santosa Bandung Internasional Hospital
    Jl. Kebonjati No. 38 Bandung (022) 4248222, 4248333
  • RS Ibu dan Anak Hermina Pasteur
    Jl. Dr. Djunjunan No. 107 Bandung (022) 6072525

Jika ada yang ingin menambahkan nomor penting lainnya silakan tambahkan di boks komentar.

Dan jangan lupa simpan nomor-nomor tersebut. (*)

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *